FMS ( Fortan Monitor System ) adalah sebuah sistem yang cukup
ringan tapi masih sangat efektif dioptimalkan untuk batch FORTRAN dan
pemrograman Assembler yang sudah ada seperti , FAP, ( FORTRAN Assembly
Program ), agak kurang lengkap dari MAP, tetapi memberikan kemampuan
yang sangat baik untuk zaman tersebut. FMS juga merupakan turunan yang
dikembangkan dari kompiler FORTRAN awalnya ditulis untuk 704 oleh
Backus dan timnya.
IBSYS adalah model basis sistem operasi yang di luncurkan IBM yang
dugunakan pada komputer IBM 7090 dan IBM 7094 . IBM sebelumnya juga
membuat sistem operasi yang mirip ( dengan beberapa perbedaan yang
signifikan), juga disebut IBSYS, yang digunakn pada komputer IBM 7040
dan IBM 7044, IBSYS sendiri dibuat berdasarkan pada FORTRAN Monitor
System (FMS) dan SHARE Operating system, IBSYS sendiri benar-benar
program monitor dasar, tapi sudah mempunyai control card images yang
sangat berguna untuk kinerja sebuah monitor.
0 komentar:
Posting Komentar